Kategori Materi Pramuka

Materi pramuka, materi kepramukaan, materi pramuka penggalang, siaga, penegak yang kami kupas secara lengkap lengkap. Sebagai bahan latihan pramuka di gugus depan siaga, penggalang, penegak.

Kakak sekalian bisa mendapatkan artikel yang berkaitan dengan kegiatan kepramukaan digugus depan, sebagai pegangan dan bahan ajar dalam latihan pramuka. Kami tulis dengan bahasa yang mudah dipahami dan bisa diaplikasikan di masing-masing sekolah.

Artikel berkaitan dengan dasar kepramukaan, AD ART, sejarah gerakan pramuka, atau rujukan buku yang bisa kakak beli secara online. Materi kePramukaan pada dasarnya disesuaikan juga dengan keadaan lingkungan dan gudep. Mengingat tidak semua gugusdepan memiliki kondisi yang sama.

Yuk ikuti dan follow artikel Materi kepramukaan di Website pramukaupdate.id

Pengertian Barung Adalah Sebagai Berikut

Barung aDALAH

Pramuka memiliki 4 tingkatan yaitu siaga, penggalang, penegak dan pandega. Salah satu istilah dalam tingkatan pramuka siaga adalah barung. Barung adalah istilah yang biasanya disebutkan dalam tingkatan pramuka awal yang terdiri dari anak-anak.  Adapun untuk pramuka tingkatan siaga merupakan tingkatan…

Mengenal Pionering Pramuka dan Contohnya

Pionering Pramuka x1 Fungsi Pramuka

Pionering pramuka adalah kegiatan pramuka yang bermanfaat untuk melatih kemampuan peserta didik dalam belajar tali temali dan membangun sebuah bangunan menggunakan tongkat. Tidak semudah itu, karena ada tips dan triknya yang akan dipelajari dalam pramuka.  Tali temali atau bangunan dari…

Materi Syarat Kecakapan Umum atau SKU Penggalang

SKU Penggalang

Panduan SKU Penggalang merupakan indikator dan materi bagi pembina penggalang untuk menguji para calon anggota penggalang dalam mempersiapkan diri supaya mereka bisa dengan mudah menyelesaikan pengisian SKU. Panduan materi ini telah disesuaikan dengan SK Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Nomor 199…