Aktif pramuka karena cinta – Pramuka, Organisasi ini sudah ada sejak masa perjuangan kemerdekaan, ya meskipun masa itu masih satuan-satuan kepanduan. Namun pada akhirnya melebur menjadi satu pada tahun 1961 menjadi Gerakan Pramuka. Apa sih yang membuat kamu aktif pramuka? apa karena mendapat uang saku? atau karena kegiatan yang menyenangkan? Yah, banyak faktor sih namanya …
Motivasi Pramuka
Motivasi Pramuka : Pramuka Hebat, Pantang Mengeluh
Motivasi Pramuka : Pramuka Hebat, Pantang Mengeluh – Banyak yang bilang hidup ini pilihan. Ada yang memilih hidup biasa-biasa aja, ada yang kerja keras buat memperbaiki nasib. Semua itu pilihan, namun pramuka sejati tahu kalau hidup itu harus memilih yang terbaik. Mungkin saja saat ini kita belum paham kenapa tuhan melahirkan kita dalam kondisi ekonomi …
Aktif Pramuka Itu Istimewa
Aktif Pramuka Itu Istimewa – Lingkunganmu akan mempengaruhi masa depanmu, itu salah satu nasihat yang banyak kami dengar. Memang benar sama halnya seperti bahasa yang kita gunakan sehari-hari, apabila tutur katanya baik, halus, maka kita akan mengikuti hal yang sama. Kalau dalam percakapan saja sering mengejek, mencela, dan kasar kitapun akan mengikuti. Lingkungan keluarga demikian juga …